4.30.2016

Trik Bermain Clash Royale di Android

Trik Bermain Clash Royale  -  SuperCell telah menerbitkan game terbarunya penerus COC bernama Clash Royale. Game ini sebenarnya sudah sejak lama diumumkan kalau tidak salah sejak Desember 2015 yang lalu, namun selam 3 bulan baru masuk ke fase Beta yang hanya tersedia di negara negara tertentu dan baru sebatas perangkat iOS yang didukung. Namun tanggal 16 Februari kemarin, Supercell sudah mengumumkan game Clash royale ini akan segera tersedia secara global untuk pengguna Android mulai Maret mendatang. Saat ini SuperCell juga sudah menyediakan link preorder di Google Play yang akan memberitahu secara otomatis pengguna yang sudah mendaftar...

Page 1 of 42123Next

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites